Nilai Buronan adalah hadiah yang dikeluarkan Pemerintah Dunia untuk seseorang yang bisa menangkap atau membunuh penjahat tersebut.
Daftar Nilai Buronan Kru Topi Jerami
Merah : Captain Crew
Biru : Vice Captain
Daftar Nilai Buronan
Berikut Daftar Nilai Buronan yang sudah terungkap di One Piece (Manga, Anime/Movie, Databook dan Event One Piece :
Portgas D. Ace : 550.000.000
Don Chinjao : Lebih dari 500.000.000
Donquixote Doflamingo: 340.000.000
Pekoms : 330.000.000
Gekko Moriah : 320.000.000
Caesar Clown : 300.000.000
Chameleone : 300.000.000 (One Piece Premier Show 2012)
Bartholomew Kuma : 296.000.000
Cavendish : 280.000.000
Fisher Tiger : 230.000.000
X-Drake : 222.000.000
Caribou : 210.000.000
Coribou : 190.000.000
Bartolomeo : 150.000.000
Jewelry Bonney : 140.000.000
Capone Bege: 138.000.000
Urouge : 108.000.000
Dorry : 100.000.000
Brogy : 100.000.000
Puzzle : 100.000.000
Gasparade : 95.000.000 (Movie 4 - Dead End Adventure)
Rockstar : 94.000.000
Albion : 92.000.000
Doughty : 88.000.000
Crocodile (Mr.0): 81.000.000
Brownbeard : 80.060.000
Boa Hancock : 80.000.000
Sanji : 77.000.000
Gyro : 73.000.000
Gambia : 67.000.000
Woonan : 60.000.000 (Movie 1 – Woonan’s Treasure)
Devil Dias : 60.000.000
Needles : 57.000.000 (Movie 4 – Dead End Adventure)
Olive : 50.000.000
Franky : 44.000.000
Roshio : 42.000.000
Galdino (Mr.3): 42.000.000
Sarquiss : 38.000.000
Shoujou : 36.000.000
Mikazuki : 36.000.000
Brook : 33.000.000
Bentham (Mr.2) : 32.000.000
Usopp (Soge King): 30.000.000
Demalo Black : 26.000.000
Foxy : 24.000.000
Masira : 23.000.000
Arlong : 20.000.000
Willy : 20.000.000 (Movie 4 – Dead End Adventure)
Don Krieg : 17.000.000
Lacueva : 17.000.000
Nami : 16.000.000
Kuro : 16.000.000
Buggy : 15.000.000
Bigalo : 14.900.000 (Movie 4 – Dead End Adventure)
Whetton : 14.800.000 (Filler Pulau Ruluka)
Bear King : 11.600.000 (Movie 3 - Clockwork Island Adventure)
Dick : 10.000.000
Wellington : 10.000.000
Spiel : 9.500.000 (One Piece Animation Logbook)
Pin Joker : 9.900.000 (Movie 3 - Clockwork Island Adventure)
Jango : 9.000.000
Higuma : 8.000.000
Golass: 8.000.000 (Movie 1 – One Piece The Movie-Woonan's treasure)
Honey Queen : 7.800.000 Berry (Movie 3 - Clockwork Island Adventure)
Skunk One : 6.000.000 (Movie 3 - Clockwork Island Adventure)
Alvida : 5.000.000
Billy : 5.000.000
Heaby : 4.200.000 (Movie 2 – Chopper and The Kingdom of Strange Animal)
Hotdog : 4.000.000 (Movie 2 – Chopper and The Kingdom of Strange Animal)
Spiel The Hexagon : 3.500.000 (Romance Dawn)
Galley “of The Crescent Moon” : 3.450.000 (First Version of Romance Dawn)
Pandaman : 3.333.333
Boo Jack : 3.200.000 (Movie 3 - Clockwork Island Adventure)
Panz Fry : 3.200.000
A.A.A. : 2.200.000 (Movie 4 – Dead End Adventure)
Wild Joe : 2.000.000 (One Piece Animation Logbook)
D.R : 1.800.000 (One Piece Animation Logbook)
Hitokui : 1.500.000 (One Piece Animation Logbook)
Henna Oyag : 1.200.000 (One Piece Animation Logbook)
Mikio Itoo : 1.000.000
Koba K : 100.0000 (Movie 9 - Episode of Chopper Plus: Bloom in Winter, Miracle Sakura)
Tohenbok : 50.000
Usankai : 50.000
Sard : 40.000
Tacobo : 1.000
Bepo : 500
No comments:
Post a Comment